× Home Daftar Isi Tentang Blog Contact Us
Menu

Humanesian

Economic and Accountant

11 Prinsip Dasar Akuntansi yang Berlaku

akuntansi

Dalam proses akuntansi yang dipraktikan dalam dunia usaha, terkandung  prinsip dasar akuntansi dan sifat-sifat yang INHEREN (melekat/menyatu), dengan memahami prinsip dasar akuntansi tersebut dan menerapkannya dalam proses akuntansi maka proses akuntansi yang dilakukan akan menghasilkan informasi akuntansi yang akurat dan dapat diperbandingkan.
Jadi, sangat penting untuk memahami prinsip dasar akuntansi agar proses akuntansi yang dipraktikan dalam bisnis perusahaan berjalan dengan benar sehingga menghasilkan informasi akuntansi yang dapat dipertanggungjawabkan, taat azaz, akurat dan dapat diperbandingkan,

11 Prinsip Dasar Akuntansi yang dipraktikan dalam bisnis

#1 Prinsip Accounting Entity (Kesatuan Usaha Khusus)
Yang menjadi fokus perhatian akuntansi adalah entity tertentu yang harus jelas terpisah dari badan atau entity yang lain. perusahaan dianggap berdiri sendiri terpisah dari orang atau pihak lain.

#2 Prinsip Going Concern (Kontinuitas Usaha)
Dalam  menyusun  laporan  keuangan  harus  dianggap  bahwa  perusahaan (entity) yang dilaporkan akan terus beroperasi dimasa-masa yang akan datang, tidak untuk berhenti beroperasi.

#3 Akuntansi    adalah    sebagai    pengukuran 
sumber-sumber    ekonomi (economic resources) dan kewajiban (liability) beserta perobahannya, yang disebabkan  transaksi  penerimaan  hasil  dan  pengeluaran  biaya  untuk mendapatkan hasil tersebut.
PRED-199 https://onlystream.tv/5wk1re3kz59s
#4 Prinsip Time Period (Tepat Waktu)
Laporan keuangan menyajikan informasi untuk suatu waktu atau periode tertentu.  Jadi  setiap  laporan  harus  memberikan  periode  atau  tanggal tertentu.

#5 Prinsip Pengukuran dalam bentuk uang
Transaksi perusahaan dilaporkan dalam ukuran moneter, bukan ukuran kuantitas lainnya seperti : kg, ha, km, dan sebagainya.

#6 Prinsip Accrual Basis
Penentuan   pendapatan   dan   biaya   dari   posisi   harta   dan   kewajiban ditetapkan tanpa melihat apakah transaksi kas telah dilakukan atau tidak. Jadi diakui adanya utang - piutang.

#7 Prinsip Exchange Price
Nilai yang terdapat dalam laporan keuangan umumnya didasarkan pada harga pertukaran yang terjadi antara perusahaan dengan pihak lain. Harga inilah yang menjadi cost atau harga perolehan.

#8 Prinsip Approximation
Dalam akuntansi tidak dapat dihindarkan penaksiran-penaksiran, pertimbangan, analogi, dan lain sebagainya.

#9 Prinsip Judgement
Dalam  menyusun  laporan  keuangan  banyak  diperlukan  pertimbangan- pertimbangan berdasarkan keahlian yang dimiliki sebagai ahli akuntansi.

#10 Prinsip General Purpose
Informasi   yang   disajikan   dalam   laporan   keuangan   yang   dihasilkan akuntansi   keuangan   ditujukan   buat   pemakai   secara   umum,   bukan pemakaian khusus, seperti untuk pajak, bank, pemilik saja.

#11 Prinsip Interrelated Statement
Neraca,  daftar  laba  rugi,  dan  laporan  sumber  dan  penggunaan  dana mempunyai hubungan yang sangat erat dan berkaitan. Sehingga jika salah satu laporan dikoreksi maka akan mengharuskan perbaikan laporan lain.


Loading...

No comments:

Post a Comment

Newer Post Older Post Home
Subscribe to: Post Comments (Atom)

en-PO

Loading...

Kategori

akuntansi ekonomi kewirausahaan manajemen pajak pkn politik sejarah seni budaya sosiologi

Popular Posts

  • Soal Manajemen Rantai Pasokan Lengkap Jawaban
    Latihan Soal Pilihan Ganda Materi Manajemen Rantai Pasokan Beserta Jawaban Metode penentuan jumlah optimal yang menekankan pada pemesana...
  • Beda Neraca Saldo dengan Neraca Saldo Penutup
    Apakah perbedaan neraca saldo dengan neraca saldo penutup?  Untuk mengetahui perbedaan diantara ketiga jenis neraca tersebut secara tuntas m...
  • Soal Kimia tentang Struktur Atom Lengkap Jawaban
    Latihan Soal Pilihan Ganda Materi Struktur Atom Beserta Jawaban Semua isotop dari suatu unsur mempunyai persamaan dalam hal . . . . a....
  • Soal Simple Present Tense Lengkap Jawaban
    Latihan Soal Pilihan Ganda Materi Simple Present Tense Beserta Jawaban We … soccer match. a. Do b. Watching c. Watches d. Watch ...
  • Pengertian Tokoh Masyarakat
    Tokoh masyarakat jika dipilah menjadi dua kata dasar akan menjadi tokoh dan masyarakat. Masing masing kata diuraikan artinya dalam KBBI akan...
  • Soal Psikotes (Silogisme) Lengkap dengan Jawaban
    Latihan Soal Pilihan Ganda Materi Penalaran Logis (Silogisme) Beserta Jawaban Tidak semua orang yang pergi ke mal alasannya belanja. H...
  • Contoh Soal Psikotes dan Pembahasan: Tes Padanan Kata
    TES ANALOGI (PADANAN KATA) Untuk tips dan Trik Silakan Baca di :  Tips dan Trik Tes Padanan Kata. 1. BUTA : WARNA = TULI : … A. Tel...
Loading...

Arsip Blog

Ehcrodeh. Powered by Blogger.
Copyright © Humanesian. Template by : Petunjuk Onlene